Renungan Pagi:
Tugas kita bukan me-neraka-kan orang, tetapi mengajaknya menuju jalan Allah dan saling mendoakan. Kita mungkin tahu permulaan seseorang namun kita takkan pernah tahu akhir kehidupannya…
RENUNGAN PAGI 736

Renungan Pagi:
Tugas kita bukan me-neraka-kan orang, tetapi mengajaknya menuju jalan Allah dan saling mendoakan. Kita mungkin tahu permulaan seseorang namun kita takkan pernah tahu akhir kehidupannya…